Menggunakan kaos polos untuk kebutuhan fashion memang tengah
menjadi trend di kalangan anak muda. Dengan menggunakan baju polos, maka anda
akan bisa berkreasi dengan memadukan baju polos dengan celana jeans ataupun
cardigan. Sebelum anda membeli kaos polos, ada baiknya anda mengetahui beragam
jenis yang digunakan agar merasa lebih nyaman. Yuk simak bahan yang digunakan
grosir kaos polos dan nyaman digunakan berikut.
Bahan Kaos
Polos yang Nyaman Digunakan
1 Bahan Hyget
Jika anda sedang mencari kaos polos dengan harga yang cukup
terjangkau, maka bahan Hygent bisa menjadi pilihan yang tepat. Bahan ini
memiliki harga yang sangat murah dan sering digunakan untuk menjadi kaos
kampanye untuk diproduksi dalam jumlah yang banyak. Bahan yang tipis dan
terbuat dari semacam plastik ini sangat nyaman untuk digunakan pada saat
matahari sedang terik teriknya.
2. Contton Combed
Bahan katun yang cukup berkualitas untuk baju polos adalah
contton combed. Bahan satu ini diketahui sangat halus dengan rajutan yang
sangat rapat. Kualitas dari bahan ini akan membuatnya sangat nyaman untuk
digunakan. Biasanya kaos dengan bahan cotton combed ini banyak disenangi oleh
anak muda karena nyaman di kulit. Kaos polos ini bisa anda dapatkan di toko
toko distro terdekat.
Atau jika anda ingin membeli dengan harga yang jauh lebih
murah, anda bisa membeli di grosir kaos polos dekat rumah anda Dengan membeli
kaos polos di tempat grosir terpercaya, maka anda akan mendapatkan harga yang
relatif murah dan sangat terjangkau. Selain itu membeli di grosir juga tidak
perlu khawatir stok habis, karena mereka akan selalu memproduksi beragam model
yang pernah dijual di pasaran.
3. Polyester
Salah satu jenis bahan yang paling banyak digunakan untuk
kaos polos adalah polyster. Bahan dari polyester ini terbuat dari bahan serat
viber poly dan sintesis minyak bumi. Akibatnya bahan ini akan menyebabkan sulit
untuk menyerap keringatan jika digunakan di tempat yang panas. Namun kaos ini
akan sangat bermanfaat jika anda menggunakannya di musim dingin sehingga membantu
untuk meningkatkan suhu tubuh anda.
4. Cotton Viscose
Anda juga perlu mengetahui bahan dari grosir kaos polos yang
merupakan percampuran bahan katun dan bahan lain yang dinamakan Viscose.
Mulanya bahan satu ini terkenal dengan nama Cotton Viscose yang merupakan bahan
campuran cotton combed sebesar 55% dan juga viscoses sebesar 45%. Bahan ini
sangat baik untuk menyerap keringat dan cocok untuk digunakan berolahraga.
5. Teteeron Cotton
Bahan satu ini adalah campuran dari bahan cotton combes
sebesar 35% dan Polyester sebesar 65%. Kaos polos yang menggunakan bahan ini
biasanya memiliki harga yang relatif lebih murah dibandingkan bahan lainnya.
Meskipun harganya cukup terjangkau, namun kualitasnya tidak kalah bagus dan
tidak mudah melar. Hanya saja bahan ini, maka kaos ini tidak cocok untuk
digunakan di musim panas.
6. Cotton Carder
Bahan kaos yang cukup nyaman dikenakan adalah kaos dari bahan
cotton carder. Bahan ini terbuat dari bahan katun sehingga banyak orang yang
menganggap jika kaos sangat nyaman digunakan. Namun kaos ini tidak memiliki
permukaan yang halus. Biasanya kaos ini akan sering digunakan untuk para kelas
menengah. Untuk bisa menemukan kaos polos dengan bahan ini, anda bisa mencoba
mengunjungi grosir kaos polos terdekat.
Penting bagi anda untuk mengetahui bahan yang cocok dan
nyaman untuk digunakan. Pasalnya beberapa kaos polos memiliki bahan yang tidak
mudah menyerap keringat sehingga cocok digunakan untuk musim dingin. Dengan
mengetahui beragam bahan dari jenis kaos, maka anda bisa memilih baju yang
tepat dan sesuai dengan kebutuhan. Jangan sampai anda malah salah kostum dengan
menggunakan baju yang kurang nyaman.
0 komentar:
Posting Komentar